All pictures are the property and copyright of their respective owner(s).

Tuesday, May 28, 2013

Intelegensi Adalah

intelgensi
All pictures are the property & copyright of their respective owner(s)
Intelegensi Adalah

Intelegensi merupakan aplikasi dari kemampuan kognitif, untuk memecahkan masalah, beradaptasi pada lingkungan, belajar dari pengalaman hidup sehari-hari, berpikir terarah, bertindak rasional dan menghadapi lingkungan.

Intelegensi dilihat dari berbagai perspektif :

1. Evolutionary Perspective

Intelegensi adalah suatu kemampuan untuk memecahkan masalah yang berhubungan dengan adaptasi.

2. Behavior Perspective

Intelegensi adalah suatu kapasitas untuk mencapai tujuan dalam berperilaku.

3. Cognitive Perspective

Intelegensi adalah suatu proses nalar yang diterapkan untuk memecahkan masalah atau mencapai tujuan.

Intelegensi bersifat multifaceted, artinya aspek-aspek dari intelegensi dapat diekspresikan dalam berbagai bidang, contohnya intelgensi yang bersifat umum seperti kemampuan dalam mempelajari bahasa.

Intelgensi juga bersifat functional, artinya kemampuan intelgensi dapat digunakan untuk memecahkan masalah atau untuk pemenuhan tugas.

No comments:

Post a Comment

Silahkan komentar apapun asal tidak menyinggung SARA